PCA Wringinanom Bagikan 169 Paket Sembako di Awal Ramadhan 1445 H

- Editorial Team

Rabu, 13 Maret 2024 - 13:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy


Girimu.com – Pimpinan Cabang Aisyiyah (PCA) Wringinanom pada Rabu, 13 Maret 2024, menggelar bakti sosial di Desa Kesamben Kulon, Kecamatan Wringinanom.

Maisaroh, ketua PCA, menyampaikan bahwa baksos ini merupakan agenda rutin PCA setiap bulan Ramadhan, dan tahun ini difokuskan di Desa Kesamben Kulon. “Tujuan kami adalah agar kiprah Aisyiyah bisa dirasakan oleh masyarakat luas, tidak hanya warga Aisyiyah,” tutur Bu Saroh, panggilan akrabnya. Rabo (13/3/2024).

Sementara itu dalam sambutannya, ibu Ketua Tim Penggerak PKK Kecamatan Wringinanom, Yani Indriati Purbowahyono, menyampaikan acara baksos ini sebagai ajang silaturahmi untuk semua. “Saya sudah 4 kali berturut-turut menghadiri baksos Aisyiyah, semoga kehadiran Aisyiyah bisa dirasakan oleh semua orang,” ujar Yani.

Kaseni, salah satu orang tua penerima baksos, menyampaikan, “Maturnuwun nak, mugo-mugo rizkine tambah akeh” (Terima kasih nak, semoga rizkinya bertambah banyak), celetuk Kaseni setelah menerima sembako.

Total 169 paket terkumpul dari 8 ranting. Tahun ini, kita membagi paket menjadi beberapa titik. Pertama, di Desa Kesamben Kulon sebanyak 100 paket. Kemudian, 15 paket diberikan untuk anak-anak panti Aisyiyah, dan sisanya disebar di 8 ranting yang ada di Cabang Wringinanom. Nur Alfah, sekretaris PC Aisyiyah Wringinanom, berharap semoga di Ramadhan mendatang bisa terkumpul lebih banyak lagi paket sembako sehingga lebih banyak warga yang bisa dibantu. Aamiin.

Baca Juga :  Pemerintah Desa Dooro Meringankan Beban Masyarakat Melalui BLT dan Bantuan Air Bersih

Kontributor: Nur Alfah





Sumber berita ini dari girimu.com

Follow WhatsApp Channel www.kabargresik.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Smamsatu Gresik Gelar Pendidikan Karakter Bertema Tangguh Tanpa Bully
Milad ke-7, SD Almadany Banjir Ucapan Selamat dari Tokoh dan Aktivis Ormas, Profesional, hingga Pejabat Pemerintah
Siswa SD Almadany Antusias Ikuti “Tanaman”, Berbagi Takjil Antar Teman
SMP Muhammadiyah 1 Gresik Luncurkan Logo Milad Ke-69, “Grow and Glow” Jadi Filosofi
PCNA Benjeng Gelar Bagi Takjil dan Buka Bersama untuk Pererat Silaturahmi
PKDA SD Almadany: Pesantren Kilat yang Menanamkan Disiplin dan Nilai Keislaman
Di SD Muhammadiyah Benjeng, Pondok Ramadan Jadi Sarana Ibadah Siswa
PCA Wringinanom Bagikan Paket Sembako kepada Warga Desa Lebaniwaras, Singgung Perlunya Sinergi Aisyiyah dan Muslimat untuk Melayani Umat
Berita ini 20 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 18:28 WIB

Smamsatu Gresik Gelar Pendidikan Karakter Bertema Tangguh Tanpa Bully

Rabu, 12 Maret 2025 - 03:20 WIB

Milad ke-7, SD Almadany Banjir Ucapan Selamat dari Tokoh dan Aktivis Ormas, Profesional, hingga Pejabat Pemerintah

Selasa, 11 Maret 2025 - 18:19 WIB

Siswa SD Almadany Antusias Ikuti “Tanaman”, Berbagi Takjil Antar Teman

Selasa, 11 Maret 2025 - 09:18 WIB

SMP Muhammadiyah 1 Gresik Luncurkan Logo Milad Ke-69, “Grow and Glow” Jadi Filosofi

Senin, 10 Maret 2025 - 06:15 WIB

PCNA Benjeng Gelar Bagi Takjil dan Buka Bersama untuk Pererat Silaturahmi

Berita Terbaru

Muhammadiyah Gresik

Smamsatu Gresik Gelar Pendidikan Karakter Bertema Tangguh Tanpa Bully

Jumat, 14 Mar 2025 - 18:28 WIB

NU Gresik

Safari Ramadhan Ansor Gresik: Solidkan Kader di Empat Zona

Jumat, 14 Mar 2025 - 17:28 WIB