Mantan Petugas Pengisi ATM Bobol ATM Di Sukomulyo, Ini Modusnya

- Editorial Team

Rabu, 27 September 2017 - 18:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kabargresik.com – Walaupun sempat buron, akhirnya Zainuri (32) dan Rohana (30) ditangkap Satreskrim Polres Gresik. Kedua tersangka tersebut ditangkap usai menggasak uang 231 juta rupiah di dalam mesin Anjungan Tunai Mandiri (ATM) di Sukomulyo Manyar. 

Kelihaian dalam membobol mesin ATM tersebut bermula ketika tersangka sempat bekerja sebagai Cash Replaynis (CR) atau petugas pengisian uang di ATM Mandiri. Lalu, tersangka sengaja menggandakan kunci yang terdapat dalam ATM. 

“Tersangka dengan mudah membobol ATM dikarenakan salah satu tersangka merupakan mantan petugas pengisian uang di ATM,” Kata AKP Adam Purbantoro, Kasat Reskrim Polres Gresik. Rabu (27/09)

Dalam melancarkan aksinya, lanjut Adam, tersangka menggunakan pakaian wanita (Jubah) serta helm untuk menghindari Closed Circuit Television (CCTV) yang terpasang di dalam ATM. “Dalam aksinya tersangka mengelabuhi dengan mengenakan pakaian wanita serta helm,” tambahnya.  

Baca Juga :  Dua Warga Cerme Pengguna Shabu Diamankan Polisi

Atas kelakuannya, kedua tersangka dijerat dengan pasal 363 Ayat (1) ke-4 dan 5 KUHP tentang pencurian dan pemberata , dengan ancaman hukuman maksimal tujuh tahun penjara. (Akmal/k1))

Follow WhatsApp Channel www.kabargresik.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Judol Belum Habis (investigasi digital kabargresik.com)
Tiga Pejabat Desa Roomo Ditahan Terkait Kasus Korupsi Dana CSR PT Smelting
Sekdes Dan Ketua BPD Roomo Akhirnya Penuhi Panggilan Kejaksaan
Kejari Gresik Selidiki Dugaan Mark Up Pembelian Beras CSR PT. Smelting
Satpol PP Gresik Razia Cafe Ngipik, Amankan Pasangan Mesum dan Miras
AKD Ujungpangkah Gandeng APH Untuk Cegah Korupsi Dan Masalah TKD
Kecanduan Deepnude Remaja Manyar Diciduk Polisi
Rekonstruksi Kasus Pembunuhan Imaan: Asrofin Peragakan 27 Adegan
Berita ini 0 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 30 November 2024 - 00:39 WIB

Judol Belum Habis (investigasi digital kabargresik.com)

Kamis, 26 September 2024 - 23:50 WIB

Tiga Pejabat Desa Roomo Ditahan Terkait Kasus Korupsi Dana CSR PT Smelting

Selasa, 24 September 2024 - 22:13 WIB

Sekdes Dan Ketua BPD Roomo Akhirnya Penuhi Panggilan Kejaksaan

Rabu, 18 September 2024 - 16:26 WIB

Kejari Gresik Selidiki Dugaan Mark Up Pembelian Beras CSR PT. Smelting

Sabtu, 7 September 2024 - 16:49 WIB

Satpol PP Gresik Razia Cafe Ngipik, Amankan Pasangan Mesum dan Miras

Berita Terbaru

Muhammadiyah Gresik

Ranting ‘Aisyiyah Kroman Raih Prestasi di Lomba GLHA dan OPL

Senin, 30 Des 2024 - 19:30 WIB