Kontingen SMK Muhammadiyah Kudus Ikuti Olympiade Ahmad Dahlan ( OLYMPICAD ) Nasional VII di Bandung – Muriamu.ID

- Editorial Team

Kamis, 7 Maret 2024 - 17:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Muriamu.id, Bandung — 31 peserta dari kontingen SMK Muhammadiyah Kudus siap mengikuti Olympiade Ahmad Dahlan ( OLYMPICAD ) Nasional ke VII yang diselenggarakan di bandung. ( 07/03/24 ).

Pada lomba kali ini peserta dari SMK Muhammadiyah Kudus dibagi di beberapa tempat lomba yaitu di Universitas Muhammadiyah Bandung, SMK Muhammadiyah 2 Ciberu dan SMA Muhammadiyah 4 Kota Bandung.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dr. Drs. Achmad Hilal Madjdi, M.Pd. mewakili PDM Kudus menyampaikan olympicad ini merupakan kegiatan yang bergengsi sehingga tidak hanya untuk berkompetisi tapi juga untuk saling bersilaturahmi.

Beliau mendoakan semoga kontingen SMK Muhammadiyah Kudus meraih prestasi dan mengikuti proses dengan baik untuk pengembangan diri.

Baca Juga :  SD Muhammadiyah 1 Wringinanom Gelar Pawai Odong-Odong Peringati Isra’ Mi’raj 1446 H

“Kegiatan yg lumayan bergengsi, tidak hanya sekedar kompetisi tapi ajang silaturahmi..Adik adik bisa meraih prestasi dan bisa mengikuti proses diri”. Ucapnya.

Kontingen SMK Muhammadiyah Kudus Ikuti Olympiade Ahmad Dahlan ( OLYMPICAD ) Nasional VII di Bandung

Beliau turut mendoakan dan mengantar peserta melalui sambutan pemberangkatan yang mewakili Muhammadiyah Kudus.

“Atas nama ketua pimpinan daerah Muhammadiyah dengan mengucapkan bismillah secara resmi diberangkatkan”. Imbuhnya.

Diketahui, Olympiade Ahmad Dahlan (OLYMPICAD) Nasional VII merupakan ajang kompetisi pengembangan bakat dan minat siswa Sekolah/Madrasah di seluruh wilayah Indonesia yang diselenggarakan oleh Majelis Dikdasmen Pimpinan Pusat Muhammadiyah dengan Pimpinan Wilayah Muhammadiyah Jawa Barat.

Melalui berbagai cabang lomba, peserta OLYMPICAD akan diuji kemampuan, gagasan, dan keterampilannya dalam memecahkan masalah, serta kemampuannya membangun jaringan dalam bidang pendidikan. Setiap cabang lomba diproyeksikan memberikan kontribusi secara signifikan bagi pengembangan bakat dan minat peserta OLYMPICAD. Ajang lomba yang diikuti siswa dan guru dirancang untuk menguji kemampuan mereka dalam berkompetisi secara sportif sehingga mampu meningkatkan kemampuan dan kepercayaannya. Beberapa cabang lomba dalam OLYMPICAD diharapkan memberikan efek positif dalam membina kemampuan, keterampilan, dan kreativitas siswa dan guru.**

Baca Juga :  Arus Mudik Diprediksi Meningkat, Pertamina Jamin Pasokan BBM Aman

Kontributor : tim media smkmuhikudus

sumber berita ini dari muriamu.id





Sumber berita ini dari girimu.com

Follow WhatsApp Channel www.kabargresik.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Milad ke-7, SD Almadany Banjir Ucapan Selamat dari Tokoh dan Aktivis Ormas, Profesional, hingga Pejabat Pemerintah
Siswa SD Almadany Antusias Ikuti “Tanaman”, Berbagi Takjil Antar Teman
SMP Muhammadiyah 1 Gresik Luncurkan Logo Milad Ke-69, “Grow and Glow” Jadi Filosofi
PCNA Benjeng Gelar Bagi Takjil dan Buka Bersama untuk Pererat Silaturahmi
PKDA SD Almadany: Pesantren Kilat yang Menanamkan Disiplin dan Nilai Keislaman
Di SD Muhammadiyah Benjeng, Pondok Ramadan Jadi Sarana Ibadah Siswa
PCA Wringinanom Bagikan Paket Sembako kepada Warga Desa Lebaniwaras, Singgung Perlunya Sinergi Aisyiyah dan Muslimat untuk Melayani Umat
Mengapa Bersyukur Itu Penting? Ini Jawabannya!
Berita ini 28 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 03:20 WIB

Milad ke-7, SD Almadany Banjir Ucapan Selamat dari Tokoh dan Aktivis Ormas, Profesional, hingga Pejabat Pemerintah

Selasa, 11 Maret 2025 - 18:19 WIB

Siswa SD Almadany Antusias Ikuti “Tanaman”, Berbagi Takjil Antar Teman

Selasa, 11 Maret 2025 - 09:18 WIB

SMP Muhammadiyah 1 Gresik Luncurkan Logo Milad Ke-69, “Grow and Glow” Jadi Filosofi

Senin, 10 Maret 2025 - 06:15 WIB

PCNA Benjeng Gelar Bagi Takjil dan Buka Bersama untuk Pererat Silaturahmi

Minggu, 9 Maret 2025 - 21:13 WIB

PKDA SD Almadany: Pesantren Kilat yang Menanamkan Disiplin dan Nilai Keislaman

Berita Terbaru