Hindari Judi dan Tawuran Pilkades Pangkahwetan Dijaga Ketat

- Editorial Team

Kamis, 26 Desember 2013 - 16:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kabargresik_ Puluhan aparat kepolisian dari Polres Gresik dan Polsek Rayon Utara melakukan penjagaan secara ketat prosesi Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) Desa Pangkah Wetan, Kecamatan Ujung Pangkah, Rabu Siang (26/12/2013).

Prosedur pengamanan tersebut dilakukan pihak kepolisian guna menghindarkan hal-hal yang tidak diinginkan seperti perjuduan fan tawuran antar watga. Mengingat banyaknya jumlah pemilih di Desa Pangkah Wetan.

Jumlah pemilih 6.694 dari sekitar 7000 warga masyarakat Desa Pangkah Wetan. 1 Peleton dari Polres Gresik dan 1 Peleton Gabungan dari Polsek Rayon Utara diturunkan untuk menjaga prosesi Pilkades di Balai Desa Pangkah Wetan sejak pukul 06.00 WIB.

Namun pada pukul 14.15 WIB Panitia Pilkades Pangkah Wetan melakukan penutupan bagi para pemilih untuk dilanjutkan pada penghitungan perolehan suara atas dua Calon Kepala Desa pangkah Wetan 1). Syaifullah Mahdi dan 2). Fauzi.

Baca Juga :  Nelayan Temukan Mayat Pria Mengapung di Muara Bengawan Solo Gresik

Konstalasi politik desa di Pankah Wetan ini sengit, karena Kedua kandidat ini sebelumnya pernah bertarung dalam Piljades yang lalu. Dan Dimenangkan Syaiful Mahdi.

Hingga berita ini diturunkan panitia masih melakukan proses penghitungan. Sementara warga yang mendukung kedua calon kepala desa tersebut, kini telah bertahan diluar area balai Desa Pangkah Wetan guna mengikuti proses penghitungan suara.(Chidir).

Editor: sutikhon

Follow WhatsApp Channel www.kabargresik.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kecelakaan di Jalan Raya Sukomulyo, Seorang Pesepeda Meninggal Dunia
Lazisnu Sidomulyo Salurkan 225 Paket Sembako, Tebar Berkah Ramadan
GBI Rock Gresik Tebar 300 Takjil dan Nasi Bungkus, Wujudkan Toleransi di Bulan Ramadan
Warsito Penjual Srikaya di Gresik Meninggal Mendadak Saat Berjualan
Wagub Emil Dardak Tinjau Pengungsi Banjir Boboh, Buka Puasa Bersama Warga
Nelayan Temukan Mayat Pria Mengapung di Muara Bengawan Solo Gresik
Anggota DPR RI Nila Yani Salurkan Bantuan untuk Korban Banjir Bengawan Solo di Gresik
Ratusan Rumah di Boboh Gresik Terendam Banjir Warga Saling Bantu Ringankan Beban
Berita ini 0 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 9 Maret 2025 - 15:35 WIB

Kecelakaan di Jalan Raya Sukomulyo, Seorang Pesepeda Meninggal Dunia

Jumat, 7 Maret 2025 - 21:38 WIB

Lazisnu Sidomulyo Salurkan 225 Paket Sembako, Tebar Berkah Ramadan

Kamis, 6 Maret 2025 - 19:52 WIB

GBI Rock Gresik Tebar 300 Takjil dan Nasi Bungkus, Wujudkan Toleransi di Bulan Ramadan

Rabu, 5 Maret 2025 - 18:44 WIB

Warsito Penjual Srikaya di Gresik Meninggal Mendadak Saat Berjualan

Rabu, 5 Maret 2025 - 06:51 WIB

Wagub Emil Dardak Tinjau Pengungsi Banjir Boboh, Buka Puasa Bersama Warga

Berita Terbaru

Muhammadiyah Gresik

PCNA Benjeng Gelar Bagi Takjil dan Buka Bersama untuk Pererat Silaturahmi

Senin, 10 Mar 2025 - 06:15 WIB

Muhammadiyah Gresik

PKDA SD Almadany: Pesantren Kilat yang Menanamkan Disiplin dan Nilai Keislaman

Minggu, 9 Mar 2025 - 21:13 WIB