Hasil MK: Pasangan SQ Pemenang Pemilukada Gresik 2010

- Editorial Team

Rabu, 25 Agustus 2010 - 10:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kabargresik-Hasil keputusan Sidang perkara Perselisihan Hasil Pemilihan Umum Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah Kabupaten Gresik di Mahkamah Konstitusi Mengabulkan pemohon pasangan Sambari Halim Radianto dengan Mohammad Qosim (SQ). Dengan demikian SQ Memenangkan Pemilukada Gresik 2010.

Amar Putusan bernomor 28/PHPU.D-VIII/2010 ini Mencabut penangguhan berlakunya Keputusan Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Gresik Nomor 80/Kpts/KPU-Gresik-014.329707/2010 tentang Penetapan Rekapitulasi Hasil Penghitungan Perolehan Suara dalam Pemilihan Umum Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah Kabupaten Gresik Tahun 2010 bertanggal 1 Juni 2010.

· Membatalkan berlakunya Keputusan Komisi Pemilihan Umum Kabupaten
Gresik Nomor 80/Kpts/KPU-Gresik-014.329707/2010 tentang Penetapan
Rekapitulasi Hasil Penghitungan Perolehan Suara dalam Pemilihan Umum
Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah Kabupaten Gresik Tahun 2010,
bertanggal 1 Juni 2010, sepanjang rekapitulasi hasil penghitungan perolehan suara di Kecamatan Bungah, Kecamatan Driyorejo, Kecamatan Menganti,Kecamatan Kedamean, Kecamatan Benjeng, Kecamatan Cerme, Kecamatan Duduksampeyan, Kecamatan Kebomas, dan Kecamatan Balongpanggang.

· Menetapkan jumlah perolehan suara yang benar bagi peserta Pemilihan Umum Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah Kabupaten Gresik Tahun 2010 di Kecamatan Bungah, Kecamatan Driyorejo, Kecamatan Menganti, Kecamatan
Kedamean, Kecamatan Benjeng, Kecamatan Cerme, Kecamatan Duduksampeyan, Kecamatan Kebomas, dan Kecamatan Balongpanggang,
sebagai berikut:
a. Pasangan Calon Nomor Urut 1 H. Bambang Suhartono dan H. Abdullah
Qonik sebanyak 3.645 (tiga ribu enam ratus empat puluh lima) suara.

b. Pasangan Calon Nomor Urut 2 K.H. Muji Tabah, SH., MM dan Suwarno
sebanyak 2.812 (dua ribu delapan ratus dua belas) suara.

Baca Juga :  SMAM 1 Gresik Cetak Enterpreneur Muda

c. Pasangan Calon Nomor Urut 3 Dr. Sambari Halim Radianto, Ir, ST, M.Si
dan Drs. H. Moh. Qosim, M.Si sebanyak 189.285 (seratus delapan puluh
sembilan ribu dua ratus delapan puluh lima) suara.

d. Pasangan Calon Nomor Urut 4 Drs. Moh. Nashihan, SH, MH. dan Drs.
Syamsul Ma’arif sebanyak 2.063 (dua ribu enam puluh tiga) suara.

e. Pasangan Calon Nomor Urut 5 Dr. H. Husnul Khuluq, Drs., MM dan H.
Musyaffa Noer, S.Ag, SH, MM. sebanyak 160.212 (seratus enam puluh
ribu dua ratus dua belas) suara.

f. Pasangan Calon Nomor Urut 6 H.M. Sastro Soewito, SH., M.Hum dan
Drs. H. Samwil, SH sebanyak 1.558 (seribu lima ratus lima puluh delapan) suara.(st)

Follow WhatsApp Channel www.kabargresik.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Tim Raimas Kalamunyeng Polres Gresik Bekuk Komplotan Curanmor di Jalan Panglima Sudirman
Kecelakaan di Jalan Raya Sukomulyo, Seorang Pesepeda Meninggal Dunia
Lazisnu Sidomulyo Salurkan 225 Paket Sembako, Tebar Berkah Ramadan
GBI Rock Gresik Tebar 300 Takjil dan Nasi Bungkus, Wujudkan Toleransi di Bulan Ramadan
Warsito Penjual Srikaya di Gresik Meninggal Mendadak Saat Berjualan
Wagub Emil Dardak Tinjau Pengungsi Banjir Boboh, Buka Puasa Bersama Warga
Nelayan Temukan Mayat Pria Mengapung di Muara Bengawan Solo Gresik
Anggota DPR RI Nila Yani Salurkan Bantuan untuk Korban Banjir Bengawan Solo di Gresik
Berita ini 51 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 10 Maret 2025 - 23:57 WIB

Tim Raimas Kalamunyeng Polres Gresik Bekuk Komplotan Curanmor di Jalan Panglima Sudirman

Minggu, 9 Maret 2025 - 15:35 WIB

Kecelakaan di Jalan Raya Sukomulyo, Seorang Pesepeda Meninggal Dunia

Jumat, 7 Maret 2025 - 21:38 WIB

Lazisnu Sidomulyo Salurkan 225 Paket Sembako, Tebar Berkah Ramadan

Kamis, 6 Maret 2025 - 19:52 WIB

GBI Rock Gresik Tebar 300 Takjil dan Nasi Bungkus, Wujudkan Toleransi di Bulan Ramadan

Rabu, 5 Maret 2025 - 18:44 WIB

Warsito Penjual Srikaya di Gresik Meninggal Mendadak Saat Berjualan

Berita Terbaru

Kriminal

Geger! Penemuan Kerangka Manusia di Asrama Polsek Ujungpangkah

Selasa, 11 Mar 2025 - 00:11 WIB

Muhammadiyah Gresik

PCNA Benjeng Gelar Bagi Takjil dan Buka Bersama untuk Pererat Silaturahmi

Senin, 10 Mar 2025 - 06:15 WIB

Muhammadiyah Gresik

PKDA SD Almadany: Pesantren Kilat yang Menanamkan Disiplin dan Nilai Keislaman

Minggu, 9 Mar 2025 - 21:13 WIB