Fuad Amsyari Berpulang ke Rahmatullah Jenazah Akan Dikebumikan Di Sidayu

- Editorial Team

Senin, 29 Januari 2024 - 10:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Innalilahi wa innailaihi Rojiun, Telah berpulang ke Rahmatullah Prof. DR Fuad Amsyari para Senin (29/1/2024)  pukul 07.10 WIB di RS Graha Amerta Surabaya.              

Jenazah akan di sholatkan di masjid  Nuruz Zaman UNAIR pada pukul  11.00 WIB dan selanjutnya  di berangkatkan ke tempat kelahiran Bunderan Sidayu Gresik.                                               

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Fuad Amsyari lahir di Sidayu Gresik, sebuah kota santri, pada Oktober 1943. Setelah menyelesaikan pendidikan dokter di Fakultas Kedokteran Universitas Airlangga tahun 1969, dia memperoleh gelar Master of Public Health dari Royal Tropical Institute, Amsterdam.

Baca Juga :  Balongpanggang Benjeng Dilanda Banjir

Kemudian dilanjutkan dengan Studi S3 di New York University dan memperoleh gelar Ph.D pada tahun 1979.

Dalam dunia politik Fuad Amsyari pernah memimpin Partai Bulan Bintang Wilayah Jawa Timur tahun 1997-1998 dan ditetapkan sebagai salah satu calon Presiden oleh partai tersebut pada pemilu 1999 lalu. Tahun 2004 dan 2009 dicalonkan sebagai anggota DPR RI oleh partai yang sama dari daerah pilihan Surabaya-Sidoarjo.

Dalam Muktamar Partai Bulan Bintang tahun 2010 lalu Fuad terpilih sebagai  Ketua Badan Kehormatan Pusat (BKP) di samping Yusril Ihza Mahendra sebagai Ketua Majelis Syuro dan MS Kaban sebagai Ketua Umum PBB.

Baca Juga :  Reklamasi Pantai Gresik, Disoal Forkot

Di organisasi sosial, Fuad Amsyari pernah menjadi Wakil Ketua Dewan Penasihat MUI Pusat (2005-2010), dan saat ini menjadi  anggota Dewan Pembina ICMI  Pusat dan anggauta Dewan Penasehat KAHMI Nasional.

Fuad juga mengembangkan ‘LSM non-profit’ yang fokusnya untuk pemberdayaan masyarakat muslim yang dinamakan ‘Fuad Amsyari Center. (*)

sumber berita ini dari sidayu.com

Follow WhatsApp Channel www.kabargresik.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Ratusan Warga Gresik Serbu Loket Pendaftaran Mudik Gratis 2025
Dandim Gresik: Kepala Desa Punya Peran Penting Jaga Ketahanan Pangan
Tim Raimas Kalamunyeng Polres Gresik Bekuk Komplotan Curanmor di Jalan Panglima Sudirman
Kecelakaan di Jalan Raya Sukomulyo, Seorang Pesepeda Meninggal Dunia
Lazisnu Sidomulyo Salurkan 225 Paket Sembako, Tebar Berkah Ramadan
GBI Rock Gresik Tebar 300 Takjil dan Nasi Bungkus, Wujudkan Toleransi di Bulan Ramadan
Warsito Penjual Srikaya di Gresik Meninggal Mendadak Saat Berjualan
Wagub Emil Dardak Tinjau Pengungsi Banjir Boboh, Buka Puasa Bersama Warga
Berita ini 18 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 06:13 WIB

Ratusan Warga Gresik Serbu Loket Pendaftaran Mudik Gratis 2025

Selasa, 11 Maret 2025 - 23:07 WIB

Dandim Gresik: Kepala Desa Punya Peran Penting Jaga Ketahanan Pangan

Senin, 10 Maret 2025 - 23:57 WIB

Tim Raimas Kalamunyeng Polres Gresik Bekuk Komplotan Curanmor di Jalan Panglima Sudirman

Minggu, 9 Maret 2025 - 15:35 WIB

Kecelakaan di Jalan Raya Sukomulyo, Seorang Pesepeda Meninggal Dunia

Jumat, 7 Maret 2025 - 21:38 WIB

Lazisnu Sidomulyo Salurkan 225 Paket Sembako, Tebar Berkah Ramadan

Berita Terbaru

Muhammadiyah Gresik

Smamsatu Gresik Gelar Pendidikan Karakter Bertema Tangguh Tanpa Bully

Jumat, 14 Mar 2025 - 18:28 WIB

NU Gresik

Safari Ramadhan Ansor Gresik: Solidkan Kader di Empat Zona

Jumat, 14 Mar 2025 - 17:28 WIB