80 Buruh PT Eastwood Kembali Bekerja

- Editorial Team

Jumat, 19 Juni 2009 - 15:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PT Eastwood Pabrik pengolahan kayu yang berada di Jalan Mayjen Sungkono 88 Kebomas, Gresik, akhirnya mencabut kebijakan PHK kepada ratusan pekerjanya dengan mempekerjakan kembali karyawannya setelah didemo.
Kendati dipekerjakan kembali, status mereka belum jelas, apakah ikut perusahaan ‘outsourcing’ PT Dwi Arita ataukah PT Eastwood.

“Tergantung keputusan Dinas Tenaga Kerja Gresik atas hasil mediasi, yang sesuai rencana akan diputuskan untuk kejelasan status para pekerja Kamis (25/6). Beberapa pihak baik antara pekerja dan perusahaan juga telah mengambil kesepakatan bakal menerima hasil keputusan tersebut,” katanya.

Baca Juga :  Sebagian TV Bakal Disuntik Mati oleh Pemerintah, dan SAYA SUKA!

Sementara itu ratusan pekerja PT Eastwood, Jumat, kembali mendatangi Kantor Dinas Tenaga Kerja Gresik guna meminta kejelasan terhadap hasil pemeriksaan disnaker kepada pihak perusahaan yang memecat ratusan pekerjanya.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kepala Bidang Pengawasan, Mohammad Yajid menjelaskan, berdasarkan hasil pemeriksaan disnaker, memang pemecatan ratusan karyawan itu dilakukan sepihak oleh pihak perusahaan.

“Bahkan disnaker sendiri tidak mendapat laporan dari pihak perusahaan, yang semestinya perusahaan melaporkan alasan kebijakan pemecatan itu,” katanya.

Baca Juga :  Diduga Tidak Tegas KPU Dan Panwaslu Kab. Gresik Didemo

Sedikitnya 80 pekerja dari 150 pekerja yang dipecat, kembali dipekerjakan oleh perusahaan

Aksi demo para pekerja itu didasari tidak adanya kejelasan status para pekerja yang sudah enam tahun mengabdi, ditambah belum adanya penyesuaian gaji sesuai upah minimum kabupaten (UMK) Gresik sebesar Rp971 ribu. mereka hanya digaji Rp33 ribu perhari dengan uang lembur per jam Rp5.000.

Aksi demo buruh PT Eastwood ini makin menambah deretan panjang kasus perselisihan hubungan industrial di Gresik.t

Follow WhatsApp Channel www.kabargresik.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Ratusan Warga Gresik Serbu Loket Pendaftaran Mudik Gratis 2025
Dandim Gresik: Kepala Desa Punya Peran Penting Jaga Ketahanan Pangan
Tim Raimas Kalamunyeng Polres Gresik Bekuk Komplotan Curanmor di Jalan Panglima Sudirman
Kecelakaan di Jalan Raya Sukomulyo, Seorang Pesepeda Meninggal Dunia
Lazisnu Sidomulyo Salurkan 225 Paket Sembako, Tebar Berkah Ramadan
GBI Rock Gresik Tebar 300 Takjil dan Nasi Bungkus, Wujudkan Toleransi di Bulan Ramadan
Warsito Penjual Srikaya di Gresik Meninggal Mendadak Saat Berjualan
Wagub Emil Dardak Tinjau Pengungsi Banjir Boboh, Buka Puasa Bersama Warga
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 11 Maret 2025 - 23:07 WIB

Dandim Gresik: Kepala Desa Punya Peran Penting Jaga Ketahanan Pangan

Senin, 10 Maret 2025 - 23:57 WIB

Tim Raimas Kalamunyeng Polres Gresik Bekuk Komplotan Curanmor di Jalan Panglima Sudirman

Minggu, 9 Maret 2025 - 15:35 WIB

Kecelakaan di Jalan Raya Sukomulyo, Seorang Pesepeda Meninggal Dunia

Jumat, 7 Maret 2025 - 21:38 WIB

Lazisnu Sidomulyo Salurkan 225 Paket Sembako, Tebar Berkah Ramadan

Kamis, 6 Maret 2025 - 19:52 WIB

GBI Rock Gresik Tebar 300 Takjil dan Nasi Bungkus, Wujudkan Toleransi di Bulan Ramadan

Berita Terbaru